Search

Kamis, 07 Juli 2011

FILM SURAT UNTUK BUNDA

Sebagai orang jawa saya mengerti Ada istilah "Jer basuki mawa bea"(segala sesuatu itu membutuhkan biaya).Hal itu memang benar adanya,namun pepatah tersebut terasa kurang enak didengar bagi kalangan bawah yang ingin mengenyam pendidikan. Alhamdulillah,adanya dana BOS terasa sangat membantu,karena pihak sekolah tidak lagi berhak memungut bayaran dari keluarga siswa. Pada posting kali ini saya ingin berbagi film inspiratif tentang dunia pendidikan di negeri kita, sungguh amat baik nilai yang dikandung dalam film pendek ini.
Selamat menyaksikan.......
SURAT UNTUK BUNDA
Part 1



SURAT UNTUK BUNDA
part 2



11 komentar:

Anonim mengatakan...

ngajak tukeran link to? hheehe..., lum ada tempat buat naruh link anda sobat.... ntar tak bikin tempat dl hehee

Ocol mengatakan...

hahaha
ok ok gan...
ditunggu dah pokoknye...
:P

jeon mengatakan...

wow.. keren ni.. mampir sejenak untuk nonton "surat untuk bunda" disini,,

Unknown mengatakan...

ijin nonton gan ... hhah lumayan nonton gratisssss :D :D :D

Naufal Aminur Rahman mengatakan...

Iya mas sebenernya pemerintah dah berusaha membantu rakyat kecil dengan dan BOS. Masalahnya adalah dana BOS itu ketika sampai di daerah sudah di KORUPSI biasanya, jadi dananya kelihatan kecil, padahal anggaran BOS untuk dr pemerintah kan banyak, tapi ketika sampai di daerah sudah digerogoti sama "tikus2"

peluang bisnis online tanpa ribet mengatakan...

mantap,gan

kang ocol mengatakan...

bang Jeon: sip....
markasih loh gan udah bersedian nonton
:)

bang Bhotol: yups silakan :)

bang naufal: yuk mari berpartisipasi dalam pendidikan, kritisi apa yang perlu dikritisi, misal kayak keuangan macam BOS ini. Buat mereka selalu terawasi
:)

@ang joko: OK OK

Rezkiji mengatakan...

nice post sob,thanks 4 share :D

Angelique S mengatakan...

Mantab gan..

kang ocol mengatakan...

@rezdown: haha
OK OK

@maurice avraham:
markasih
:D

Unknown mengatakan...

mampir tuk menyapa sob.. happy blogging.. :)